Bola

“Wow! Everton Bak Kuda Jantan, Lawan MU dengan 10 Pemain Saja!”

×

“Wow! Everton Bak Kuda Jantan, Lawan MU dengan 10 Pemain Saja!”

Sebarkan artikel ini
“Wow! Everton Bak Kuda Jantan, Lawan MU dengan 10 Pemain Saja!”

Everton menjalani laga yang penuh menguras energi dalam kemenangan melawan Manchester United . Pasukan David Moyes digempur siang-malam, namun tak runtuh juga.

MU vs Everton berlangsung di Old Trafford, Selasa (25/11/2025) dini hari WIB. The Toffees menang 1-0.

Everton sudah harus bermain dengan 10 orang sejak menit ke-13. Idrissa Gueye diganjar kartu merah langsung setelah menampar rekannya sendiri Michael Keane imbas adu mulut.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *