Berita

Tragedi Depok: Serda M dan 5 Orang Aniaya 2 Warga hingga 1 Tewas

×

Tragedi Depok: Serda M dan 5 Orang Aniaya 2 Warga hingga 1 Tewas

Sebarkan artikel ini
Tragedi Depok: Serda M dan 5 Orang Aniaya 2 Warga hingga 1 Tewas
Tragedi Depok: serda m dan 5 Orang Aniaya 2 Warga hingga 1 Tewas

Polisi mengungkap kronologi Oknum TNI AL Serda M dan 5 warga lainnya menganiaya dua pria hingga menyebabkan satu orang tewas di Tapos, Kota Depok, Jawa Barat. Korban, yakni DN (39) dan WAT (24), tewas saat dibawa ke rumah sakit.

Peristiwa itu terjadi pada Jumat (2/1/2026) pukul 00.00 WIB di Tapos, Depok. Mulanya DN dan WAT berboncengan menuju lokasi rumah rekannya di Jalan Kapitan Raya, Depok. Namun di pertengahan perjalanan, motor tersebut mogok kehabisan bensin. WAT kemudian pergi mencari bensin.

“Di dalam pencarian mencari bensin ataupun dalam perjalanannya bertemu dengan salah satu tersangka atas nama oknum tersebut ML (Serda M) dan ditegur oleh tersangka mau ke mana,” kata Kasat Reskrim Polres Metro Depok Kompol Made Gede Oka Utama dalam jumpa pers di Polres Metro Depok, Kamis (8/1).

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *