Berita

Sidang Isbat 1 Syawal 29 Maret, Menag: Lebaran Berpotensi Bareng, Benarkah?

×

Sidang Isbat 1 Syawal 29 Maret, Menag: Lebaran Berpotensi Bareng, Benarkah?

Sebarkan artikel ini
Sidang Isbat 1 Syawal 29 Maret, Menag: Lebaran Berpotensi Bareng, Benarkah?
sidang isbat 1 Syawal 29 Maret, Menag: Lebaran Berpotensi Bareng, Benarkah?

Menteri Agama (Menag) Nasaruddin Umar mengatakan sidang isbat penentuan 1 Syawal 1446 H/2025 Masehi akan dilaksanakan pada tanggal 29 Maret mendatang. Pemantauan hilal dilakukan di sejumlah titik yang tersebar di seluruh Indonesia.

“Tanggal 29 sidang isbatnya, karena ijtimaknya itu tanggal 29 juga itu sekitar sore ya, kemudian juga diharapkan para peruyah, baik dari Ormas Islam maupun Kementerian Agama sudah menyebar di seluruh Indonesia pada tanggal 29,” kata Nassarudin saat ditemui wartawan menghadiri acara buka bersama di Sekretariat BPP IKA UINAM, Menteng, Jakarta Pusat, Sabtu (22/5/2025).

Nassarudin mengatakan saat ini kondisi hilal masih jauh dari standar. Hilal, jelasnya, masih berada di bawah 0 derajat, tepatnya masih minus 3 derajat.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *