Bola

“Misteri di Balik Kehebatan Barcelona: Kenapa Mereka Bisa Semengerikan Ini?”

×

“Misteri di Balik Kehebatan Barcelona: Kenapa Mereka Bisa Semengerikan Ini?”

Sebarkan artikel ini
“Misteri di Balik Kehebatan Barcelona: Kenapa Mereka Bisa Semengerikan Ini?”

Barcelona dalam jalur treble alias bisa menangi tiga gelar semusim. Blaugrana begitu perkasa dan mengerikan, apa rahasianya?

Barcelona masih puncaki klasemen Liga Spanyol. Barca juga menapaki semifinal Liga Champions, akan bertemu dengan Inter Milan pada 1 Mei dan 7 Mei. Barca akan hadapi Real Madrid di final Copa Del Rey pada 27 April.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *