Bola

Indonesia U-17 Gagalkan Yaman di Babak Pertama, Skor 2-0!

×

Indonesia U-17 Gagalkan Yaman di Babak Pertama, Skor 2-0!

Sebarkan artikel ini
Indonesia U-17 Gagalkan Yaman di Babak Pertama, Skor 2-0!
Indonesia U-17 Gagalkan Yaman di Babak Pertama, Skor 2-0!

Timnas Indonesia U-17 tampil luar biasa atas Yaman dalam laga Piala Asia U-17 2025 . Garuda Muda unggul 2-0 hingga turun minum.

Pertandingan kedua Grup C Piala Asia U-17 menyajikan Indonesia vs Yaman . Duel berlangsung di Stadion Prince Abdullah Al-Faisal, Jeddah, Senin (7/4/2025) malam WIB.

OFFSIDE! Indonesia mencetak gol di menit kesembilan melalui Mochamad Mierza usai menyambar umpan tarik Evandra Florasta. Namun, hakim garis mengangkat bendera tanda offside.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *