Berita

“Dari Tas Tertinggal ke Pabrik Palsu: Kronologi Mengejutkan yang Guncangkan Kepercayaan Publik”

×

“Dari Tas Tertinggal ke Pabrik Palsu: Kronologi Mengejutkan yang Guncangkan Kepercayaan Publik”

Sebarkan artikel ini
“Dari Tas Tertinggal ke Pabrik Palsu: Kronologi Mengejutkan yang Guncangkan Kepercayaan Publik”

Keberadaan ‘pabrik’ pencetak uang palsu di Bubulak, Kota Bogor terbongkar oleh Unit Reskrim Polsek Tanah Abang. Pabrik uang palsu tersebut terbongkar berawal dari temuan tas yang tertinggal di KRL Stasiun Tanah Abang, Jakarta Pusat.

Sindikat tersebut mencetak uang palsu di dalam rumah di Perumahan Griya Melati 1 RT 03/13, Kelurahan Bubulak, Bogor Barat, Kota Bogor, Jawa Barat. Pabrik uang palsu tersebut digerebek aparat kepolisian pada Rabu (9/4).

Kapolsek Metro Tanah Abang Kompol Haris Akhmat Basuki mengungkap awal mula pabrik uang palsu di Bubulak, Kota Bogor itu terungkap dari temuan tas yang tertinggal di KRL di Stasiun Tanah Abang, Jakarta Pusat, pada Senin (7/4).

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *