Bola

Dari Pemain ke Pelatih, Bruno Fernandes Setia Mendukung Ruben Amorim di MU

×

Dari Pemain ke Pelatih, Bruno Fernandes Setia Mendukung Ruben Amorim di MU

Sebarkan artikel ini
Dari Pemain ke Pelatih, Bruno Fernandes Setia Mendukung Ruben Amorim di MU
Dari Pemain ke Pelatih, Bruno Fernandes Setia Mendukung Ruben Amorim di MU

Bruno Fernandes mendukung penuh kehadiran Ruben Amorim di Manchester United . Kapten MU itu meyakini sang pelatih bakal membawa timnya bangkit dari keterpurukan.

Amorim sudah ditunjuk sebagai manajer MU sejak November 2024. Pencapaiannya bersama Setan Merah sejauh ini bisa dibilang kurang memuaskan.

MU hanya bisa finis di posisi ke-15 klasemen Liga Inggris musim lalu. Itu merupakan hasil terburuk Manchester Merah dalam 50 tahun terakhir.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *