
Timnas Indonesia bisa melewati catatan kemenangan timnas vietnam di Kualifikasi Piala Dunia 2026 . Skuad Garuda masih mempunyai empat laga sisa.
Vietnam sudah pernah lolos ke babak ketiga Kualifikasi Piala Dunia pada 2022. Dalam 10 pertandingan yang dijalani, Golden Star Warriors mencatatkan satu kemenangan, satu hasil imbang, dan delapan kali kalah.
Vietnam finis sebagai juru kunci di Grup B Kualifikasi Piala Dunia 2022. Vietnam mencatatkan empat poin, memasukkan delapan gol, dan kemasukan sebanyak 19 gol.