Berita

[Bengkel di Jakut Bernasib Tragis: Kompor Menyala, Api Menerkam]

×

[Bengkel di Jakut Bernasib Tragis: Kompor Menyala, Api Menerkam]

Sebarkan artikel ini
[Bengkel di Jakut Bernasib Tragis: Kompor Menyala, Api Menerkam]
[Bengkel di Jakut Bernasib Tragis: Kompor Menyala, Api Menerkam]

Bengkel motor di Gang Senggol, Penjaringan, Jakarta Utara hangus terbakar. Kebakaran terjadi setelah penghuni meninggalkan kompor dalam keadaan menyala saat memasak.

“Objek terbakar bengkel motor dan rumah tinggal semipermanen, penyebab kompor,” kata Kasiops Damkar Jakarta Utara Gatot Sulaeman, dalam keterangannya, Sabtu (22/3/2025).

Peristiwa kebakaran terjadi di sebuah bengkel motor sekaligus rumah tinggal di Jalan Fajaraladin Gang Senggol RT 2 RW 6 Kelurahan Pejagalan, Kecamatan Penjaringan, Jakarta Utara. Kebakaran terjadi menjelang buka puasa sekitar pukul 17.52 WIB.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *