Berita

Dari Pergerakan Hingga Penghargaan, Fadli Zon Raih ‘Tokoh Penggerak Ekosistem Pelindungan Kebudayaan’ di detikcom Awards 2025

×

Dari Pergerakan Hingga Penghargaan, Fadli Zon Raih ‘Tokoh Penggerak Ekosistem Pelindungan Kebudayaan’ di detikcom Awards 2025

Sebarkan artikel ini
Dari Pergerakan Hingga Penghargaan, Fadli Zon Raih 'Tokoh Penggerak Ekosistem Pelindungan Kebudayaan' di detikcom Awards 2025
Dari Pergerakan Hingga Penghargaan, Fadli Zon Raih ‘Tokoh Penggerak Ekosistem Pelindungan Kebudayaan’ di detikcom Awards 2025

Menteri Kebudayaan (Menbud) Fadli Zon meraih penghargaan detikcom Awards 2025 . Fadli Zon menerima penghargaan sebagai Tokoh Penggerak Ekosistem Pelindungan Kebudayaan.

Penghargaan detikcom Awards 2025 digelar di The Westin Jakarta, Selasa (25/11/2025). Penghargaan ini diterima langsung oleh Fadli Zon.

Kementerian Kebudayaan di bawah kepemimpinan Fadli Zon, dinilai berhasil memperkuat sistem pelindungan kebudayaan nasional yang tangguh dan berkelanjutan. Fadli Zon konsisten menggerakkan sinergi lintas direktorat dan pemangku kepentingan dalam upaya memelihara, menjaga, mendata, dan mengamankan warisan budaya bangsa.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *