Berita

Trump Setuju Jual Jet Tempur Siluman F-35 ke Arab Saudi – Update 2

×

Trump Setuju Jual Jet Tempur Siluman F-35 ke Arab Saudi – Update 2

Sebarkan artikel ini
Trump Setuju Jual Jet Tempur Siluman F-35 ke Arab Saudi - Update 2
Trump Setuju Jual jet tempur siluman F-35 ke Arab Saudi – Update 2

Presiden Amerika Serikat (AS) Donald Trump mengatakan negaranya akan menjual jet tempur siluman F-35 kepada Arab Saudi . Trump memuji Saudi sebagai “sekutu yang hebat”.

Persetujuan Trump ini, seperti dilansir Al Arabiya dan Anadolu Agency , Selasa (18/11/2025), disampaikan menjelang kunjungan kerja Putra Mahkota Saudi, Pangeran Mohammed bin Salman (MBS), ke AS pada Selasa (18/11) waktu setempat. Trump dan MBS akan melakukan pembicaraan di Gedung Putih.

“Mereka (Saudi-red) ingin membelinya, mereka sekutu yang hebat,” kata Trump saat berbicara kepada wartawan di Ruang Oval Gedung Putih pada Senin (17/11) waktu AS.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *