Berita

40 Nama Pahlawan Nasional Usulkan Menbud Dari Mensos

×

40 Nama Pahlawan Nasional Usulkan Menbud Dari Mensos

Sebarkan artikel ini
40 Nama Pahlawan Nasional Usulkan Menbud Dari Mensos
40 Nama Pahlawan Nasional Usulkan Menbud Dari Mensos

Menteri Kebudayaan Fadli Zon menerima 40 usulan nama penerima gelar pahlawan nasional dari Menteri Sosial Saifullah Yusuf usai pembahasan hasil rapat Tim Peneliti dan Pengkaji Gelar Pusat (TP2GP). Daftar nama tersebut akan disampaikan kepada Presiden Prabowo Subianto sebelum peringatan Hari Pahlawan, 10 November mendatang.

Dalam pertemuan di Gedung E Kementerian Kebudayaan, Senayan, Fadli menjelaskan pengusulan penerima gelar pahlawan nasional melalui proses panjang dengan seleksi ketat serta kajian mendalam hingga seluruh nama dinilai layak.

“Saya telah menerima pengusulan dari Kementerian Sosial Republik Indonesia, dari Tim Peneliti dan Pengkaji Gelar Pusat 2025. Saya sebagai Ketua Dewan Gelar, Tanda Jasa, dan Tanda Kehormatan, tentu menerima ini,” ucap Fadli dalam keterangan tertulis, Selasa (21/10/2025).

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *