Berita

23 Orang Tewas dalam Serangan Israel di Gaza, 3 Anak-anak Meninggal

×

23 Orang Tewas dalam Serangan Israel di Gaza, 3 Anak-anak Meninggal

Sebarkan artikel ini
23 Orang Tewas dalam Serangan Israel di Gaza, 3 Anak-anak Meninggal
23 Orang Tewas dalam Serangan Israel di Gaza, 3 Anak-anak Meninggal

Serangan udara dan tembakan pasukan Israel menewaskan 23 orang di Gaza , Palestina. Para korban termasuk 3 anak-anak.

Juru bicara pertahanan sipil Mahmud Bassal mengatakan kepada AFP pihaknya “mengangkut 23 martir, termasuk beberapa anak-anak dan wanita”. Mereka tewas di berbagai lokasi di sekitar Jalur Gaza.

Militer Israel menolak berkomentar terkait serangan yang menewaskan anak-anak itu. Mereka bersikukuh serangan tersebut “untuk membongkar kemampuan militer Hamas”.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *